Mendeteksi Perbedaan Batu Akik Asli dan Palsu, Inilah Caranya!

- 20 Mei 2022, 15:09 WIB
ILUSTRASI Batu Akik
ILUSTRASI Batu Akik /Tangkapan Layar/YouTube Arief Riady GC

Jika dibakar atau dipanasi dengan api dengan waktu yang lama, batu akik asli akan mengeluarkan minyak. Namun tidak berlaku untuk jenis batu akik kapur dan fosil.

Karena, jika dibakar maka batu jenis ini akan hancur bahkan bisa sampai pecah karena tingkat kekerasannya masih kurang.

Jika diberi air, warna batu akik asli akan lebih indah.
Untuk lebih jelasnya silahkan tanyakan kepada ahlinya atau laboratorium untuk mengecek kandungan batu yang anda miliki.

Ciri-ciri batu akik buatan atau sintetis.

-Tidak terdapat serat, atau bening seperti kaca.
-Terdapat gelembung udara didalam batu.
-Lebih ringan dibanding dengan bat akik asli.

Baca Juga: Kecil sih, tapi Luar Biasa! Inilah 8 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan Tubuh

6 Cara Mudah Membedakan Batu Akik Asli & Palsu

1. Menggunakan senter yang ditembakan ke batu akik
Sebenarnya untuk membedakan batu akik asli atau palsu bukanlah hal yang sulit dilakukan, kita dapat melihat dari segi fisiknya, tetapi tentunya tetap dengan ketelitian.

Dengan menggunakan senter, dimana jika batu akik asli maka ketika terkena sorotan cahaya senter akan tembus pandang di dalamnya.

Akan tetapi batu akik palsu maka didalamnya akan terlihat gelembung - gelembung udara.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah