5 Tips Mendidik Anak Agar Menjadi Penurut Tanpa Cara Kekerasan

- 11 Mei 2022, 09:43 WIB
Ilustrasi anak-anak.
Ilustrasi anak-anak. /Antara/Apsrilla Dwi Adha/

 

PORTAL SULUT - Berikut 5 tips untuk orang tua mendidik anak agar menjadi penurut tanpa memakai cara kekerasan.

Setiap anak yang lahir dalam keadaan suci, ia tidak memiliki dosa dan juga tidak mempunyai pengetahuan tentang sesuatu yang ada.

Di alam ini ia juga lahir tidak membawa karakter buruk, mereka dibentuk oleh pendidikan, keluarga, sekolah dan lingkungan.

Baca Juga: Ingin Terhindar Dari Kejamnya Maksiat, Lakukan Amalan Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Agar menjadi generasi yang berkarakter, sporty, penurut dan sebagainya. Karena itu para orang tua sangat mendambakan anak yang penurut.

Bagaimana cara mendidik anak menjadi penurut tanpa menggunakan kekerasan?, Berikut ulasannya yang dikutip dari kanal YouTube Ruang Edukasi pada Rabu, 11 Mei 2022.

1. Didik Anak dengan Kalimat Berita, Bukan Perintah

Sebaiknya orang tua menghindari ucapan seperti, jangan letakkan mainan disembarang tempat, tapi seharusnya menyampaikan dengan kalimat, mainan itu tempatnya di lemari.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x