Selama Puasa Ramadhan Jaga Kesehatan Lambung Dari Penyakit Maag, Caranya Dengan Rajin Konsumsi 6 Makanan Ini

- 3 April 2022, 02:36 WIB
ada beberapa makanan khusus yang sangat cocok dikonsumsi oleh seorang dengan gangguan asam lambung atau penyakit maag.
ada beberapa makanan khusus yang sangat cocok dikonsumsi oleh seorang dengan gangguan asam lambung atau penyakit maag. /Pixabay/ Free Photos

PORTAL SULUT - Tahukah anda, ternyata ada beberapa makanan khusus yang sangat cocok dikonsumsi oleh seorang dengan gangguan asam lambung atau penyakit maag.

Penyakit maag biasanya adalah penyakit yang paling banyak dijumpai saat bulan suci Ramadhan.

Banyak hal yang menyebabkan gangguan pada lambung, salah satunya adalah perubahan pola makan yang tiba-tiba disaat berpuasa di bulan Ramadhan.

Baca Juga: 7 Makanan Pencegah Kanker yang Harus Diketahui

Terkadang, seorang penderita asam lambung atau penyakit maag, cukup bingung dalam menentukan makanan yang ramah dengan lambung mereka.

Ternyata ada beberapa jenis makanan yang menjadi pemicu naiknya asam lambung, contohnya bawang putih, cokelat, makanan berlemak tinggi, makanan pedas, buah-buahan yang asam, dan tomat.

Lantas, makanan apa sajakah yang sebaiknya dikonsumsi oleh seorang penderita penyakit maag pada saat berpuasa?

Dilansir PortalSulut.com dari channel Youtube Puline Wahyuni pada Minggu 3 April 2022, berikut 6 Makanan khusus untuk penderita asam lambung.

1. Sayuran hijau

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah