Banyak yang tidak tahu! Inilah Sederet Manfaat Air Kelapa Muda Bagi Kesehatan

- 6 Maret 2022, 11:45 WIB
Marc Marquez meminum air kelapa muda s.ehari sebelum tes pramusim MotoGP di Sirkuit Mandalika Lombok.
Marc Marquez meminum air kelapa muda s.ehari sebelum tes pramusim MotoGP di Sirkuit Mandalika Lombok. /Instagram @marcmarquez93

PORTAL SULUT - Air kelapa muda sangatlah cocok dikonsumsi saat sedang beraktivitas berat dan banyak berkeringat.

Ternyata air kelapa muda banyak mengandung karbohidrat yang sangat mudah untuk dicerna dalam bentuk gula dan elektrolit.

Selain itu air kelapa mampunyai kalori yang sangat rendah, juga rendah natrium dan mengandung kalium yang tinggi, bahkan lebih tinggi dibandingkan jika anda memakan 4 buah pisang.

Baca Juga: Sering Terganggu Suaramu! Ada Tips Sederhana, Cara Membersihkan Lendir di Tenggorakan dan Paru-Paru, Manjur!

Dilansir portal.sulut-pikiran-rakyat.com melalui video unggahan dari Channel YouTube @Kunci Sehat, inilah sederet manfaat air kelapa muda bagi kesehatan, yang jarang diketahui.

Simak ulasan lengkapnya dalam artikel ini

1. Sangat Baik Untuk Pencernaan

Manfaat air kelapa muda yang pertama adalah mengatasi berbagai masalah pencernaan, sistem pencernaan membutuhkan banyak serat untuk bekerja.

Selain itu air kelapa muda sangat berguna bagi anda yang terkena diare, karena dapat menggantikan cairan yang hilang.

Hal ini karena di dalam air kelapa muda mengandung asam amino, enzim, mineral dan lemak.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah