Cerita Inspiratif, Patut Untuk Direnungkan! Dua Orang Baik, Tapi Mengapa Pernikahan Tidak Bahagia?

- 4 Maret 2022, 11:14 WIB
Ilustrasi. Cerita inspiratif
Ilustrasi. Cerita inspiratif /Pixabay / Josethestoryteller

 

PORTAL SULUT - Cerita inspiratif patut untuk kita renungkan, dikutip dari laman Facebook Benny Solihin dengan judul "Dua orang baik, tapi mengapa pernikahan tidak bahagia?"

Ibu saya adalah seorang yang sangat baik, sejak kecil saya melihatnya begitu gigih menjaga keutuhan keluarga.

Ia selalu bangun dini hari, memasak bubur untuk ayah karena lambung ayah kurang baik, setelah itu masih harus memasak nasi untuk anak-anak yang sedang dalam masa pertumbuhan.

Baca Juga: 4 Tips Pemulihan Pasca Patah Tulang Selangka atau Fraktur Clavicula

Setiap sore, ibu selalu menyikat panci supaya tidak ada noda sedikitpun, menjelang malam dengan giat ibu membersihkan rumah agar tidak berdebu.

Ibu adalah seorang wanita yang sangat rajin, namun di mata ayah, ibu bukan pasangan yang baik. Tidak hanya sekali ayah menyatakan kesepian dalam perkawinan, tapi saya tidak memahaminya.

Ayah saya adalah seorang laki-laki yang bertanggung jawab. Ia tidak merokok, tidak minum-minuman keras, serius dalam pekerjaan, setiap hari berangkat kerja tepat waktu dan saat libur ayah punya waktu untuk mengantar kami ke sekolah.

Ayah adalah seorang laki-laki yang baik di mata anak-anak, ia besar seperti langit, menjaga kami, melindungi kami dan mendidik kami supaya berprestasi.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah