Terungkap! ini Alasan Mengapa Facebook Menjadi META, Simak Penjelasan Dr. Indrawan Nugroho

- 22 Februari 2022, 10:53 WIB
Dr. Indrawan Nugroho
Dr. Indrawan Nugroho /Youtube Dr. Indrawan Nugroho

 

Hingga kemudian di bulan September 2006, Facebook yang sebelumnya menjadi jejaring sosial  tertutup untuk kampus-kampus ternama di Amerika Serikat mulai membuka dirinya untuk umum.

 

Facebook dengan cepat mengambil pasar dan selama 18 tahun, pertumbuhan Facebook tidak terbendung.

 

Hingga diakhir 2021 kemarin Facebook mulai goyah, investor panik dan saham facebook pun jatuh 26%.

 

Penyebab jatuhnya saham Meta yang pertama adalah kinerja Meta tidak sesuai dengan ekspektasi investor.

 

Yang kedua kebijakan privasi Apple mulai menggerus pemasukan Meta.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah