9 Kebiasaan yang Merusak Otak Kamu, Seperti Konsumsi Gula dan Jarang Sarapan

28 Januari 2022, 18:19 WIB
Beberapa kebiasaan yang bisa merusak otak /Foto : Pixabay/saniusman89

PORTAL SULUT – Menurut penelitian, terdapat 9 kebiasaan yang dapat merusak otak kamu.

Beberapa di antara 9 kebiasaan yang merusak otak, adalah konsumsi gula berlebihan dan jarang sarapan.

Siapa sangka kalau hal sesederhana itu ternyata masuk dalam 9 kebiasaan yang merusak otak kamu?

Baca Juga: Wajib Punya, 7 Benda Bisa Mendatangkan Keberuntungan Dalam Hidup Kata Feng Shui

Sebagaimana dinukil portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Youtube Psych2Go, ‘9 Habits That Damage Your Brain’, berikut daftar 9 kebiasaan merusak otak:

1. Berada di Tempat Gelap Terlalu Lama

Berada di tempat gelap terlalu lama akan membuat hormone yang membuat Anda mengantuk dan ingin tidur.

Kalau hormon tersebut, yang bernama hormone melatonin, mengalir terlalu banyak dalam otak, maka otak Anda akan terganggu.

2. Mengkonsumsi Terlalu Banyak Berita Negatif

Anda perlu tahu kalau informasi yang Anda konsumsi bisa mempengaruhi emosi, pikiran, serta perilaku Anda.

Baca Juga: 8 Tanda Jin atau Makhluk Halus Mengajak Kamu Berkomunikasi, Lewat Bisikan dan Mimpi  

Menurut psikoterapis, Annie Miller, berita buruk bisa merusak otak serta bisa menyebabkan gangguan kesehatan mental.

3. Menggunakan Headphone Terlalu Lama

Menggunakan headphone terlalu lama, terutama dengan music cadas yang keras, bisa mengganggu kinerja otak.

Bahkan bisa menyebabkan gangguan pendengaran. Lebih dari itu, membuat daya ingat menurun.

4. Isolasi Sosial

Apakah Anda sering menghindari acara sosial atau pertemuan. Dampak isolasi sosial bisa sangat mengejutkan.

Baca Juga: 7 Weton Sakti Mandraguna Titisan Prabu Siliwangi, Dari Selasa Wage Sampai Jumat Kliwon

Bisa seperti depresi, stress, dan kesedihan jangka panjang.

5. Terlalu Banyak Membuka Gawai

Terlalu banyak membuka gawai bisa membuat kerusakan di bagian otak yang mengatur cara berpikir kritis.

6. Konsumsi Terlalu Banyak Gula

Mengkonsumsi terlalu banyak gula bisa membuat ketidakseimbangan nutrisi dalam tubuh.

Baca Juga: Nomor 2 Mengundang Hantu, Ini 7 Ciri Rumah Pembawa Sial Menurut Primbon Jawa Kuno

Pada gilirannya menyebabkan malnutrisi terhadap otak.

7. Melewatkan Sarapan

Seberapa sering Anda melewatkan sarapan? Ternyata menurut penelitian, hal ini juga bisa menyebabkan malnutrisi terhadap otak.

Pikirkan ini. Tubuh Anda ternyata menghabiskan 8 jam tanpa makanan.

Sehingga untuk berkinerja secara optimal, Anda mesti mengganti nutrisi dan energi yang keluar pada malam sebelumnya.

Baca Juga: Setelah Imlek 2022, 7 Shio Terima Rezeki Belimpah, Hajat dan Harapan Tercapai di Tahun Macan Air

8. Jarang Menggerakkan Tubuh

Seberapa sering Anda berolahraga? Olahraga bisa mengoptimalkan kinerja otak.

Ternyata jarang bergerak membuat otak Anda mengalami degenerasi.

9. Pola Tidur yang Buruk

Pola tidur buruk yang tidak teratur, bisa mempengaruhi sirkulasi hormonal otak yang tak sehat.***

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube

Tags

Terkini

Terpopuler