Hanya 10 hari Pendaftaran 4 Bansos 2024, Catat Jadwalnya, Siapkan KTP dan KK

- 11 Desember 2023, 11:38 WIB
Hanya 10 hari Pendaftaran 4 Bansos 2024, Catat Jadwalnya, Siapkan KTP dan KK
Hanya 10 hari Pendaftaran 4 Bansos 2024, Catat Jadwalnya, Siapkan KTP dan KK /Foto/Ist/KC/

Anak SMP : Rp 375.000 pertahap atau Rp 1.500.000 pertahun.

Anak SMA : Rp 500.000 pertahap atau Rp 2.000.000 pertahun.

Lansia dan Difabilitas : Rp 600.000 pertahun atau Rp 2.400.000 pertahun.

2. Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)

Meskipun namanya Non Tunai, namun pembagian bansos kepada masyarakat tetap berupa uang tunai.

Nominal yang didapat adalah Rp 200.000 perbulan dan dibagikan dua bulan sekali. Sehingga dalam satu tahun ada 6 tahap penyaluran dan KPM akan menerima Rp 400.000 dalam sekali pencairan.

3. Bantuan Pangan Beras 10kg

Bantuan sosial pangan beras 10 kg mulai dibagikan pada September 2023 dan rencananya akan diperpanjang hingga tahun 2024 mendatang.

4. PIP Kemdikbud Bantuan Sosial PIP

Kemdikbud akan mulai disalurkan lagi awal tahun 2024. Nominal yang akan diterima oleh siswa dibedakan menurut tingkat pendidikan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah