Kisah Sukses Koperasi Peternak Sapi

- 14 Juli 2023, 06:04 WIB
Peternak sapi perah
Peternak sapi perah /Dok. Pikiran Rakyat/


PORTAL SULUT - Berikut ini kisah sukses koperasi peternah sapi.

Koperasi Produk Ternak (KPT) Maju Sejahtera beranggotakan 258 orang, dengan total kepemilikan sapi sebanyak 3.933 ekor.

Berikut kisah sukses perjuangan anggota ternak koperasi yaitu:

Baca Juga: Bukan Merek Luar Negeri, Ternyata Merek Terkenal Ini Adalah Brand Asli Indonesia

1. Kisah sukses koperasi Produk Ternak Maju Sejahtera

- Suhadi merupaka peternak sapi yang telah mengajak para peternak lainnya untuk membentuk koperasi. Koperasi yang dibentuk Suhadi dan peternak lainnya yaitu Koperasi Produk Ternak (KPT) Maju Sejahtera yang telah dibentuk pada tahun 2014.

Dikelola secara professional, Koperasi Produk Ternak (KPT) Maju Sejahtera ini telah mendapat bantuan baik dari dalam maupun luar negeri, hingga mampu mengakses berbagai sumber pembiayaan tambahannya.

KPT Maju sejahtera juga mendirikan unit pengolahan hasil peternakan dan pupuk organik untuk memberikan pendapatan tambahan bagi anggotanya.

2. Gairah baru koperasi peternak sapi di tegal

- Didirikan pada tahun 2011, Koperasi ini rutin berkonsultasi dengan dinas untuk membahas rencana kerjanya, dengan meningkatkan kesejahteraan peternak sapi dengan menyediakan bahan pakan berkualitas, fasilitas peternak, serta menerima dan menjual produk peternak, khususnya daging sapi.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x