Tidak Mau Jatuh Miskin, Inilah Tips Mengatur Keuangan Arus Pemasukan dan Arus Pengeluaran

- 6 Juli 2023, 19:23 WIB
Tidak Mau Jatuh Miskin, Inilah Tips Mengatur Keuangan Arus Pemasukan dan Arus Pengeluaran
Tidak Mau Jatuh Miskin, Inilah Tips Mengatur Keuangan Arus Pemasukan dan Arus Pengeluaran /Dwi Widiyastuti/Freepik/@rawpixel.com

PORTAL SULUT - Setiap manusia sudah pasti membutuhkan kebutuhan dasar, karena merupakan kebutuhan yang harus terpenuhi sebagai makhluk sosial.

Kebutuhan dasar itu antara lain makanan, pakaian, tempat berlindung, pendidikan dan kesehatan.

Manusia untuk melanjutkan kehidupannya maka manusia akan membutuhkan makanan sebagai sumber energi tubuh dan tidak akan merasa lapar.

Baca Juga: Inilah Update Terbaru Harga Emas Hari Ini 30 Juni 2023, Berapa Per Gram?

Manusia juga butuh pakaian untuk melindungi atau menutup tubuh agar tidak merasakan kedinginan pada malam hari.

Manusia juga butuh tempat tinggal karena tempat tinggal tempat untuk berlindung atau beristirahat.

Manusia juga butuh pendidikan untuk belajar ilmu pengetahuan dan manusia butuh kesehatan karena dengan tubuh yang sehat manusia akan bisah beraktifitas

Oleh sebabnya manusia tida bisa mengalami situasi yang berupa kekurangan materi, kelangkaan barang-barang, dan pelayanan dasar atau kesehatan.

Manusia juga membutuhkan kehidupan sosial sehingga mampu berpartisipasi dalam masyarakat, dan harus memiliki penghasilan atau kekayaan yang memadai

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x