Dijamin Laris Manis! Rekomendasi 10 Ide Jualan Kuliner Bulan Puasa, Modal Kecil Untung Besar

- 8 Maret 2023, 17:02 WIB
Ilustrasi Dijamin Laris Manis! Rekomendasi 10 Ide Jualan Kuliner Bulan Puasa, Modal Kecil Untung Besar
Ilustrasi Dijamin Laris Manis! Rekomendasi 10 Ide Jualan Kuliner Bulan Puasa, Modal Kecil Untung Besar /www.pexels.com/Oleksandr Pidvalnyi

Berbagai minuman dingin ini banyak dicari karena tidak hanya dinikmati sendiri, tapi bisa juga dijadikan pelepas dahaga setelah menyantap makanan.

  1. Bubur dan kolak

Ide jualan makanan di bulan puasa yang tidak boleh dilewatkan adalah bubur dan kolak, ini tidak mengherankan karena adanya anjuran menyantap makanan manis untuk mengembalikan energi ketika berbuka puasa.

  1. Cilok

Jajanan murah meriah ini tetap mempunyai penggemar baik di bulan ramadhan maupun di bulan-bulan biasanya, cilok adalah jajanan khas Jawa Barat yang terbuat dari tepung tapioka dan dipadukan dengan bumbu pelengkap seperti saus kacang, kecap dan saus.

Baca Juga: Terlaris, Peluang Busnis 2023! Inspirasi Ide Jualan Takjil Buka Puasa 2023 Cocok Untuk Pemula

  1. Gorengan

Jajanan murah meriah yang cukup laris lainnya adalah gorengan.

Sama seperti cilok gorengan juga tetap dijadikan camilan favorit bukan hanya di bulan puasa tapi di bulan lainnya juga, banyak aneka gorengan yang cocok dijadikan menu buka puasa dan pengganjal perut sebelum dilanjutkan dengan makanan berat lainnya.

  1. Jajanan pasar

Salah satu alternatif camilan yang bisa disantap adalah kue-kue basah dan jajanan pasar lainnya, jenisnya cukup beragam ada putu, kue lapis, wajik kelepon, serabi, getup, onde-onde dan masih banyak jenis lainnya.

  1. Kurma dan olahannya

Bulan ramadhan tentu saja sangat dekat dengan kurma, banyak sekali orang yang sudah memborong kurma bahkan jauh-jauh hari sebelum puasa dimulai.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah