KUR BRI 2023 Rp 50 Juta Cair Tanpa Jaminan, Ini Syarat Lengkap Serta Tabel Angsuran Rp 100 Juta

- 13 Februari 2023, 20:04 WIB
Ilustrasi KUR BRI 2023/Tangkapan Layar/BRI
Ilustrasi KUR BRI 2023/Tangkapan Layar/BRI /

Mengenai agunan ataupun jaminan, ada dua jenis agunan dalam program KUR BRI, yakni aguana tambahan dan agunan pokok.

Agunan pokok adalah usaha yang menjadi objek pembiayaan itu sendiri, sedangkan agunan tambahan tidak dibutuhkan.

Nah, lis cicilan itu didasarkan pada tabel angsuran KUR BRI pada tahun 2022 kemarin.

Sedangkan untuk agunan atau jaminan yang dimaksud tersebut adalah tanpa jaminan tambahan.

Sedangkan jaminan pokok berupa usaha yang menjadi objek dari pembiayaan tetap yang wajib.

Mengenai kapan kiranya KUR BRI 2023 ini dibuka buat umum, memang belum terdapat informasi resmi.

Sebagaimana dinukil portalsulut.com dari bri.co.id/kur diakses 10 Februari 2023, memang belum ada informasi resmi soal tanggal.

Baca Juga: Syarat Pengajuan Tanpa Daftar Online! KUR BRI 2023 dengan Bunga 0,264 Persen Segera Dibuka

Tapi diketahui bahwa KUR BRI akan mendapatkan dana bantuan pemerintah sebesar Rp 270 triliun.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x