6 Ide Bisnis Paling Banyak Untung Bagi Ibu Rumah Tangga Bakal Cepat Kaya Raya!

- 2 Desember 2022, 02:05 WIB
Ilustrasi 6 ide bisnis dengan hasil sangat menguntungkan bagi ibu rumah tangga
Ilustrasi 6 ide bisnis dengan hasil sangat menguntungkan bagi ibu rumah tangga /Pexels/Andrea Piacquadio/

Apalagi jika pengajar mempunyai gelar sarjana pendidikan.

3. Online shop 

Lewat online shop yang tidak memerlukan toko fisik dan modal besar, Anda bisa menyediakan berbagai kebutuhan konsumen melalui internet.

Baca Juga: Amalan Ini Kata Syekh Ali Jaber yang Paling Utama di Hari Jumat, Keistimewaan yang Jangan di Sia-siakan

Syaratnya pun tidak sulit hanya perlu memiliki smartphone untuk mempromosikan produk yang dijual di media sosial atau marketplace.

Ada banyak sekali produk yang dijual online mulai dari sepatu, tas, busana, alat elektronik, hingga produk-produk kecantikan atau kesehatan.

Apabila tidak memiliki modal maka bisa mulai dengan menjadi dropshipper.

Jangan lupa juga pastikan untuk menawarkan produk yang benar-benar berkualitas, harga kompetitif, dan layanan memuaskan agar jualan Anda laris.

4. Menjual kue rumahan 

Salah satu ide bisnis yang begitu digandrungi para ibu yang hobi memasak adalah membuat kue rumahan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x