Menjanjikan! 5 Peluang Usaha di Desa dengan Modal Kecil dan Belum Banyak Pesaing, Cocok di Masa Pandemi

- 19 September 2021, 13:33 WIB
Ilustrasi - Pelaku usaha makanan
Ilustrasi - Pelaku usaha makanan /Pixabay/Free-Photos/

Dropshipper adalah peluang usaha yang bertindak seperti agen dengan menjual produk tanpa menyiapkan atau membeli produk tersebut terlebih dahulu.

Misalnya, anda seorang dropshipper dari produk tertentu. Kemudian si A memesan produk tersebut lewat anda. Pesanan si A anda teruskan ke penjual C. setelah si C menerima pesanan, produk tersebut akan disiapkan dan dikirim ke pembeli A cuma pakai nama anda.

Sangat mudah dan praktis bukan?

2. Warung Wifi dan Kopi

Peluang usaha di desa yang menjanjikan berikutnya adalah warung wifi dan kopi. Terlebih lagi jika di dalamnya tersedia makanan seperti mie telor dan kornet, pasti laris.

Warung wifi dan kopi menjadi peluang usaha yang menjanjikan jika dijalankan di desa karena kebutuhan manusia akan akses internet semakin meningkat.

Selain itu, peluang usaha warung wifi dan kopi hanya perlu modal kecil, tak perlu sewa tempat, bahan bakunya mudah dicari, dan cara pemasarannya terbilang mudah.

Baca Juga: Usaha Sampingan Online di Rumah, Tanpa Modal dan Bisa Jadi Tambahan Pemasukan

3. Jastip

Bagi yang suka main Instagram, tentu sudah tahu apa itu jasa titip alias jastip online.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah