Wow! Inilah 3 Peluang Usaha Anti Rugi, Modal Kecil Banget Untung Untung Gila-gilaan

10 Februari 2022, 18:46 WIB
Peluang usaha modal kecil tapi untung gila-gilaan. /Pexels/Karolina grab

PORTAL SULUT - Bagi Anda yang sedang mencari peluang usaha di Tahun 2022 ini ada baiknya untuk mengetahui 3 peluang usaha berikut ini.

Untuk peluang usaha yang akan dibahas ini tidaklah sulit untuk dilakukan bahkan bisa dilakukan dari rumah.

Bahkan peluang usaha ini sudah terbukti dan orang tersebut sekarang memiliki omzet yang besar sampai dengan ratusan juta rupiah.

Baca Juga: Lahir di Tanggal Ini Bisa Kaya Raya Kata Primbon Jawa, Coba Cek Tanggal Lahirmu!

Jadi bagi Anda yang ingin mendapatkan peluang usaha dengan pendapatan besar silakan coba 3 ide usaha ini siapa tahu cocok dengan kamu.

Dilansir portalsulut.com dari kanal YouTube Bisnis Bagus pada Kamis, 10 Februari 2022, berikut adalah 3 peluang usaha dengan modal kecil banget dan untung gila-gilaan.

1.Rental Mainan Anak

Bisnis rental mainan anak ini paling banyak diminati saat ini.

Pasalnya kondisi pasar terhadap bisnis mainan anak ini sangat besar.

Setiap orangtua tentunya ingin anaknya bahagia dengan fasilitas rental yang disediakan untuk tempat mainan anak.

Baca Juga: Inilah Daftar Weton Masa Depan Paling Bagus Kata Primbon Jawa, Apakah Itu Wetonmu?

Jika tertarik dengan usaha ini jangan langsung membeli semua perlengkapan rental mainan anak.

Seperti halnya Daud Wahyudin, asal Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pengusaha yang sukses lewat bisnis rental mainan anak.

Dalam usaha rentalnya, Daud menyediakan mobil-mobilan mini sepeda motor, dan lain sebagainya untuk fasilitas bermain anak-anak.

Saat ini Daud memiliki sekitar 30 unit mainan anak-anak di rentalnya.

Harga sewa mobil mobilan dan motor variasi dari mulai Rp10.000 per 50 menit.

Sementara untuk kisaran pendapatannya berkisar pada Rp 1.500.000 untuk setiap harinya.

Pendapatan dari bisnispendapatan dari bisnis ini tentu tidak menentu setiap harinya, tergantung keramaian atau hari libur.

Baca Juga: Gokil! 3 ZODIAK Ini Siap Tancap Gas Sepanjang Februari 2022, Karir dan Keuangan bakal Naik Tajam

  1. Agen bisnis properti

Menjadi agen bisnis properti sungguh menjanjikan, pasalnya mengingat banyaknya perumahan yang dibangun saat ini mengikuti permintaan pasar.

Setelah proyek selesai tentunya yang dicari pertama adalah makelar properti.

Hal ini menjadi alasan mengapa banyak orang yang berminat menjadi makelar properti.

Banyak kisah sukses yang lahir dari agen properti di mana mereka keluar dari pekerjaan mereka sebelumnya kemudian menjadi makelar properti.

Bahkan ada usaha properti yang memakai unsur Syariah agar investasi tetap berjalan berdasarkan nilai-nilai keislaman.

Pendapatan dari bisnis ini berkisar dari 500 juta dengan pendapatan bersih 200 juta. Jadi semuanya tergantung banyaknya konsumen.

Apakah tertarik dengan ide usaha ini?

Baca Juga: 30 Tanggal Lahir Paling Bersinar Tahun Ini Menurut Primbon Hari Lahir Eyang Semar, Bersiap Banjir Rezeki

  1. Agen jasa pengiriman

Di zaman yang serba elektronik ini ekspedisi barang sangat diperlukan oleh masyarakat.

Dengan begitu kebutuhan akan jasa pengiriman barang juga akan terus meningkat pesat.

Entah itu masyarakat perkotaan maupun masyarakat pedesaan, semuanya membutuhkan agen jasa pengiriman barang.

Faktor utama dari pasar tersebut karena semakin maraknya jual beli online, yang mana konusmen tidak banyak lagi ke toko mencari keperluan.

Inilah sumber peluang bisnis dari agen pengiriman barang, atau point of sales, atau pos lion parcel.

Pos adalah agen yang menerima barang dari konsumen untuk dikirim oleh lion parcel.

Tak perlu badan usaha perorangan pun bisa menjadi pos lion parcel.

Seperti kisah sukses Andy Lim, agen Lion parcel yang berada di kota Batam.

Baca Juga: Layaknya Bidadari Turun dari Surga, Primbon Jawa Sebut Weton Wanita Ini Paling Luar Biasa, Cantik dan Setia

Saat itu dirinya hanya bermodalkan uang sebesar Rp 500.000.

Dirinya menjadi pos Lion parcel sebagai usaha perorangan di rumahnya sendiri.

Awalnya dirinya hanya menerima 5 sampai 6 paket barang dari konsumen namun saat ini sudah sampai 200 paket per hari.

Jadi total pajak perbulan yang ia terima berkisar sampai 8000 paket.

Total omzet yang ia dapatkan dari usaha ini sampai 240 juta perbulan.

Menarik bukan bisnis Lion parcel ini?

Demikian penjelasan peluang usaha dengan modal kecil banget dan untung gila-gilaan. Silakan coba dan semoga sukses.***

Editor: Rensa Bambuena

Tags

Terkini

Terpopuler